Memang TikTok bukan satu-satunya aplikasi hiburan yang saat ini diakses oleh banyak orang. Akan tetapi pengunaanya yang begitu banyak bisa dibilang TikTok memiliki pengguna yang cukup aktif seperti musisi hingga pemain film juga menggunakan TikTok untuk berbagi aktivitas, pekerjaan, dan kehidupan sehari-hari mereka. Anda bisa menemukan berbagai macam video pendek mulai dari hal yang sedang viral atau seperti tips, ide, motivasi dan hal lainnya di TikTok.
Sebelum mengetahui cara download video TikTok tanpa watermark penting juga Anda mengetahui apa saja sih keuntungan dan kelebihnya bila Anda mendownload dengan beberapa cara ini seperti sebagai berikut:
1. Tidak Perlu Mengunduh Perangkat Lunak
Anda tidak perlu mendownload aplikasi atau software apapun dan menggunakan browser untuk mengakses beberapa situs ini. Anda dapat mengunduh video TikTok secara online tanpa perlu registrasi.
2. Mendukung Semua Browser
Tidak perlu khawatir jika Anda tidak memiliki laptop untuk membuka browser karena dapat diakses di semua perangkat, baik laptop, PC komputer maupun perangkat seluler berbasis Android dan iOS. Anda bisa mengaksesnya dengan mudah melalui Mozilla, Chrome, Opera, hingga Microsoft Edge.
3. Tanpa Watermark
Nantinya beberapa cara ini dapat membantu Anda mengunduh banyak video TikTok tanpa watermark. Video TikTok yang berhasil diunduh secara otomatis disimpan di perangkat Anda sehingga Anda dapat menontonnya secara offline dan siap untuk diedit sesuai kebutuhan Anda.
4. 100% Aman digunakan
Keamanan dan kerahasiaan data Anda akan terjamin karena Anda tidak perlu mengisi data apapun untuk menggunakan layanan ini. Proses download data juga dilakukan dengan aman tanpa virus sehingga Anda tidak perlu khawatir dengan keamanan perangkat yang Anda gunakan.
Nah, setelah Anda mengetahui apa saja keuntungan dan kelebihnya. Ada beberapa cara yang bisa Anda coba lakukan untuk mendownload video TikTok tanpa Watermark mudah dan cepat di Google lengkap dengan langkah-langkah berikut ini.
Download Video TikTok melalui Lovetik tanpa Watermark
1. Buka aplikasi TikTok terlebih dahulu untuk kemudian mencari video yang ingin didownload
2. Lalu Copy link video yang Anda pilih
3. Kemudian buka browser di perangkat seluler yang Anda gunakan dan buka situs web https://lovetik.com
Anda akan menemukan kolom untuk memasukkan tautan tautan video. Tempel tautan video yang sebelumnya Anda ke dalam bidang lalu tekan Start.
4. Selanjutnya akan muncul pilihan format dan ukuran file video, pilih format yang diinginkan kemudian klik Download
5.Tunggu beberapa saat dan video TikTok telah berhasil terdownload ke perangkat Anda.
Download Video TikTok melalui SnapTik tanpa Watermark
1. Buka aplikasi TikTok terlebih dahulu untuk kemudian mencari video yang ingin didownload
2. Lalu Copy link video yang Anda pilih
3. Kemudian buka browser di perangkat seluler yang Anda gunakan dan buka situs web https://snaptik.app/ID
Anda akan menemukan kolom untuk memasukkan tautan tautan video. Tempel tautan video yang sebelumnya Anda ke dalam bidang lalu tekan Download.
4. Selanjutnya akan muncul pilihan format dan ukuran file video, pilih format yang diinginkan kemudian klik Download.
JIka Iklan pop-up muncul ketika Anda mengklik "Download" Anda dapat menutup pop-up.
5.Tunggu beberapa saat dan video TikTok telah berhasil terdownload ke perangkat Anda.
Download Video TikTok melalui SSS TikTok tanpa Watermark
1. Buka aplikasi TikTok terlebih dahulu untuk kemudian mencari video yang ingin didownload
2. Lalu Copy link video yang Anda pilih
3. Kemudian buka browser di perangkat seluler yang Anda gunakan dan buka situs web https://ssstik.io/en
Anda akan menemukan kolom untuk memasukkan tautan tautan video. Tempel tautan video yang sebelumnya Anda ke dalam bidang lalu tekan Download.
4. Selanjutnya akan muncul pilihan format dan ukuran file video, pilih format yang diinginkan kemudian klik Download.
JIka Iklan pop-up muncul ketika Anda mengklik "Download" Anda dapat menutup pop-up.
5.Tunggu beberapa saat dan video TikTok telah berhasil terdownload ke perangkat Anda.
Nah itulah beberapa cara mudah yang bisa Anda coba untuk mendownload video TikTok dengan kualitas bagus tanpa watermark.
Semoga artikel ini dapat membantu dan juga bermanfaat untuk semua!
Jangan lupa untuk selalu mengunjungi website M-FORMALWEB.com karena akan ada banyak informasi baru yang menarik setiap harinya!
Ilmu yang bermanfaat adalah ilmu yang disampaikan, dibagikan, disebarluaskan dan diajarkan. "Sebaik-baiknya manusia adalah yang paling bermanfaat bagi manusia"
Anda juga dapat mengunjungi situs web m-formalweb.com untuk mendapatkan informasi yang lebih lengkap tentang media sosial.
Sumber Artikel: www.m-formalweb.com
Sumber Gambar: www.freepik.com